Cara mengetahui apakah posting blog anda sudah terindex google atau belum, Gampang banget

Bloggeraceh.com - Cara mengetahui apakah posting atau artikel blog anda sudah terindex google search atau belum. Percuma anda buat artikel...

Bloggeraceh.com -

Cara mengetahui apakah posting atau artikel blog anda sudah terindex google search atau belum.

Percuma anda buat artikel banyak setiap hari tapi tidak semuanya terindex google.



Update blog Sebaiknya secara teratur maksimal 2 posting setiap hari jangan terlalu banyak karena bisa di anggap blog spam. Akibatnya, blog anda bisa tidak masuk google seacrh lagi.

Ok sobat sobat blogger dimana pun anda berada ini dia Cara mengetahui apakah posting atau artikel blog anda sudah terindex google search atau belum.

Caranya sangat Mudah sekali, anda cukup copy link artikel yang ingin anda cek dari blog anda.

Contoh link nya seperti ini : www.bloggeraceh.com/bla-bla-bla.html
kemudian paste kan ke kolom pencarian google. Kalau google search belum mengindex posting anda. Maka, akan muncul tulisan "Tidak cocok dengan dokumen apapun"

Tapi jika sudah terindex. maka, akan muncul judul dari link artikel yang anda cari.

Gampang bangetkan Cara mengetahui posting blog sudah terindex google apa belum. Saya yakin sobat semua sudah mengerti. Karena, cara ini super gampang.

Sekian dulu, semoga bermanfaat !.

Related

Blogging 3398759091455912992

Post a Comment

Follow Us

www.bloggeraceh.com

Hot in week

Recent

Comments

Side Ads

Text Widget

Connect Us

item